Burung Parkit Albino |
Harga Burung Parkit Albino Bulan Februari 2018 (Jual/Beli). Tidak hanya Burung Parkit Lutino saja, Burung Parkit Albino Mata Merah juga banyak diminati. Burung pemakin biji-bijian seperti milet, jagung, gandum ini memang banyak sekali peminatnya.
Selain biji-bijian burung parkit ini juga sangat suka dengan sayuran seperti jagung muda, kangkung, cambah. Di bulan Februari ini harga Burung Parkit Albino memang cukup tinggi. Kisaran harga burung parkit albino ini antara Rp. 50.000 - Rp. 100.000.
Sebenarnya untuk memelihara ataupun berternak burung parkit ini sangatlah mudah sekali. Yang terpenting pola pemberian makan dan kebersihan kandang terjaga burung akan berkembang dengan sangat baik.
Harga Burung Parkit Albino Bulan Februari
@ Usia 2 bulan - Rp. 50.000 sd Rp. 60.000
@ Dewasa Rp. 60.000 sd Rp.100.000
Demikian informasi tentang Harga Burung Parkit Albino Bulan Februari 2018 (Jual/Beli). Semoga informasi singkat ini bisa bermanfaat untuk anda semuanya. Jika anda membutuhkan Bakalan Burung Parkit silahkan anda bisa hubungi kami (DISINI)