Harga Sangkar Burung Pleci |
Harga Sangkar Burung Pleci Murah, Polos dan Ukir (Jual/Beli). Burung pleci adalah salah satu burung kecil berkacamata yang memiliki sura yang cukup baik. Keras dan bisa menirukan berbagai macam suara burung lainnya seperti burung kenari, condet, colibri dan masih banyak lagi suara yang bisa di tiru burung pleci ini.
Harga Burung Pleci ini juga lumayan baik, apalagi kalau Burung Pleci tersebut sudah berbunyi keras, Ngerol, Ngalas, Ngeplong dengan durasi yang panjang. Tentu saja harga yang ditawarkan juga sangat tinggi. Sama dengan Harga Burung Parkit Nganjuk, burung ini juga menjadi primadona di kalangan pencinta burung.
Nah untuk lebih memberikan kesan indah pada burung anda, tentu nya anda juga harus menyediakan Sangkar Burung Pleci yang bagus pula. Banyak sekali jenis dan ukuran sangkar burung pleci. Nah disini kami memiliki sedikit informasi tentang kisaran harga yang mungkin bisa anda jadikan perbandingan disaat anda sedang membeli sangkar burung pleci.
Daftar Harga Sangkar Burung Pleci Murah, Polos dan Ukir (Jual/Beli)
@. Harga Sangkar Burung Pleci Polos Ukuran 22 x 22 x 60 cm : Rp. 250.000 - Rp. 500.000
@. Harga Sangkar Burung Pleci Ukir Ukuran 22 x 22 x 60 cm : Rp. 450.000 - Rp. 800.000
@. Harga Sangkar Burung Pleci Tebok Ukir Besi : Rp. 200.000 - Rp. 500.000